Cara Mengatasi USB Modem Yang Tidak Terdeteksi

Assalamualaikum wr.wb

Halo sobat..
Cara Mengatasi USB Modem Yang Tidak Terdeteksi  | Dari suatu kecerobohan ternyata bisa membuahkan ide untuk posting. Jadi ceritanya begini, sewaktu ba'da mahgrib admin sedang ngerjain tugas sekolah yang belum selesai dan sambil browsingan di ruang tamu. Kemudian ada tamu yang datang, karena baterai laptopnya sudah rusak jadi kalau mau pindah harus di shutdown dulu. Karena cepet-cepet ingin pindah ke kamar, modem yang dipake lupa di lepas sehingga pas melewati pintu kamar modemnya terkena tembok sehingga ketika di coba di masukan ke laptop tidak terdeteksi.


Akhirnya setelah di cek, ada solderan yang lepas yang menghubungkan mainboard modem dengan port usb seperti gambar dibawah yang di lingkari


Setelah itu, admin coba solder agar keempat titik solder yang lepas bisa tersambung lagi, dan setelah di coba di laptop modem bisa terdeteksi dan langsung saja admin buat postingan ini untuk dibagikan kepada sobat semua.
Baca juga cara setting modem untuk semua kartu
Itulah sobat cerita admin jadi kita harus berhati-hati lagi jangan seperti admin dan admin juga besyukur karena modemnya tidak jadi rusak hehehe
Wassalamualaikum wr.wb



Post a Comment

0 Comments