Cara Mengeluarkan CD/DVD pada DVD ROM yang macet

Assalamualaikum wr.wb

Selamat siang sobat bloggers.....
hari ini admin akan memberikan tips & trik yang insya allah bermanfaat bagi kalian semua khusunya untuk teknisi komputer...
Jika sobat bloggers pernah menjumpai CD/DVD ROM yang macet dalam artian ketika di Eject, CD tidak mau keluar, sobat jangan terburu-buru untuk membongkar CD/DVD ROM tersebut, karena admin mempunyai cara yang paling mudah yaitu dengan menggunakan jarum. kenapa menggunakan jarum? coba perhatikan CD/DVD ROM sobat, pasti mempunyai lubang kecil bukan? lihat gambar berikut
Nah, fungsi lubang tersebut yaitu untuk membuka CD/DV ROM sobat, caranya tombol eject pada CD/DVD ROM  ditekan, dan tekan juga menggunakan jarum ke lubang kecilnya seperti gambar dibawah

Dengan cara seperti itu maka CD/DVD ROM sobat akan terbuka
Sangat mudah bukan? trik ini juga berlaku tidak hanya pada CD/DVD ROM PC tapi bisa juga untuk CD/DVD ROM laptop..
Oke sobat sekian dulu ya tips mengeluarkan CD/DVD pada DVD ROM yang rusak semoga berhasil...

Wassalamualaikum wr.wb




Post a Comment

0 Comments