Rumus excel untuk menggabungkan isi cell

Assalamualaikum wr.wb

Rumus excel untuk menggabungkan isi cell
Selamat pagi sobat blogger? bagaimana kabarnya, semoga sobat semua sehat walafiat,
hari ini admin akan posting tentang rumus excel yang berfungsi untuk menggabungkan isi cell. Jadi misalnya kita mendapat data,  didalam data itu misalnya antara tempat lahir dan tanggal lahir tidak dalam satu cell alias terpisah. untuk dapat menggabungkannya kita perlu rumus, lihat gambar dibawah


misalnya kita akan menggabung cell tempat lahir dan tanggal lahir menjadi Tempat, Tanggal lahir jadi rumusnya seperti ini =C5& "," &D5. Maksudnya adalah mengambil data dari kolom C baris ke lima digabungkan dengan kolom D baris kelima. sebenarnya tanda koma (,) disitu hanya sebagai pemisah saja
kita bisa menggantinya dengan yang lain misalnya dengan garis miring, dan, bahkan spasi


Bagaimana sobat sudah paham belum kalo belum silahkan sobat download file di atas agar lebih jelas
Oke sekian dulu sobat kalo masih kurang jelas sobat bisa tanyakan di komentar, semoga bermanfaat
Wassalamualaikum wr.wb

Post a Comment

0 Comments